Meta Tag Analyzer
Sahabat, pernahkah anda mengalami ketika suatu waktu mengunjungi blog teman kita dan ternyata waktu yang diperlukan untuk loading blog tersebut sangat lama, padahal koneksi internet kita tidak ada masalah.
saya sering mengalami hal ini bahkan dulu blog saya sendiri seperti itu, sampai akhirnya saya coba cek blog saya tersebut dengan menggunakan Meta tag analyzer yang ada di Internet dan ternyata hasilnya menunjukan bahwa blog saya memiliki beberapa error (tidak optimal) sehingga berat untuk di-loading oleh browser.
hal seperti ini patut dihindari karena jika dibiarkan maka sahabat-sahabat kita akan malas berkunjung dan berakibat dengan menurunnya traffic ke blog kita.
cara untuk memperbaikinya adalah dengan mengoptimalkan meta tag blog kita agar sesuai dengan standar robot search engine (search engine friendly) dan mengurangi beban seperti ukuran file gambar dan banyaknya Javascript dalam blog kita.
jika kita mampu membuat seminimimal dan seoptimal mungkin blog kita maka dapat dipastikan bahwa sahabat kita tidak-akan kesulitan lagi dalam mengunjungi blog kita dan dapat dengan nyaman berkunjung dan mendapatkan informasi di blog kita.
salah satu jasa meta tag analyzer gratisan favorit saya adalah di situs submit express, disini lengkap dengan Link check popularity dan meta tag generator, jadi jika kita kesulitan dalam menyusun meta tag sendiri, kita bisa membuatnya dengan mudah disini, hasilnya tinggal ditempel di blog kita.
masih banyak penyedia jasa lainnya, anda tinggal mencarinya dengan google.
salam
Info yahud Kang.... makasih banget...bisa dicoba neh...
BalasHapusSip, biar blog kita tetep lancar di kunjungi sahabat :)
BalasHapusSATU LAGI PENCERAHAN YANG SANGAT BERMANFAAT BUAT KITA SEMUA DARI KANG TATANG,AGAR TAK LAGI MENEMUI KENDALA YANG NAMANYA MACET ATAU GALAT KALA KITA BERTAMU KE BLOG SOBAT YANG LAIN,MANTAB KANG SALAM
BalasHapusWah keduluan imam meqels lg neh, hehe...
BalasHapusThanks kang udah posting tentang Meta tag analyzer... aku request lg kang, posting artikel utk penanganan mslh error di tools tersebut ^_^
wah pencerahan bagus...............................
BalasHapusmau analizzzzz tp pake modem GPRS, jd lemot
@Imamnet,
BalasHapusYang mana tuh? nanti YM aja lah :)
@Kang-Dwi,
Saya dirumah juga pake modem Hape cuma cdma-smart. :) bisa kok
Kang tatang
makassih kang... ini sngat bermanfaat sekali..
BalasHapusohya.. met lebaran juga ya..
Info yang ditunggu nih... bookmark dulu ah.. thanls kang telah berbagi..
BalasHapus@Mengembalikan jati diri bangsa, sama-sama Met lebaran :)
BalasHapus@Iklan Baris Gratis, terimakasih sudah mampir :)
langsung ke TKP kang...!!
BalasHapusthx infonya..!!